MEDIAONLINE

Pertanian Adalah Sektor Andalan Bagi Masyarakat Seruyan

153826-11-bejo-665x445

KUALA PEMBUANG – Sektor pertanian merupakan salah satu sektor andalan bagi masyarakat Kabupaten Seruyan. Menyadari hal tersebut, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan, Bejo Riyanto mengharapkan, Pemerintah daerah melalui dinas terkait agar juga memperhatikan bagaimana pemasaran hasil pertanian dari masyarakat atau para petani.

Menurut dia, hal ini juga harus dipikirkan bersama termasuk pemerintah, agar nantinya hasil-hasil panen pertanian dari para petani khususnya di wilayah Kecamatan Seruyan Hilir dan Seruyan Hilir Timur ini bisa laku terjual ke pasar.

“Tentunya untuk hal pemasaran saya rasa harus dipikirkan juga, sehingga nanti jangan sampai hasil melimpah, tetapi menjual nya susah ya saya harap hal seperti itu tidak terjadi,” katanya.

Politikus dari Partai Amanat Nasional (PAN) ini menilai jika untuk wilayah dua kecamatan yaitu Seruyan Hilir dan Seruyan Hilir Timur ini sektor pertanian nya memang sangat potensial sehingga hal ini harus diperhatikan. “Harapan kita nanti sektor pertanian di Kecepatan Seruyan Hilir dan Seruyan Hilir Timur ini bisa menjadi lumbung padi nya Kabupaten Seruyan,” tandasnya.(RED)

Posted in ,

BERITA LAINNYA

IKLAN

AKHMAD AKMAL HUSAEN
BENNIE S MAHAR
Dr ITA MINARNI
dr NORMAN WAYU
IDA SAFITRI
SYAHDANI
SELVIRIATMI
LANGGENG PUJUT SANTOSO KODIM
SPACE IKLAN

TERPOPULER

Apresiasi kepada Pustakawan Berprestasi Nasional 2023, Jadi Partisipan IFLA di Belanda

Pustakawan Indonesia berpartisipasi dalam 88th IFLA World Library and Information Congress 2023 di Rotterdam Belanda, Senin (21/8/2023). Delegasi Indonesia dipimpin Kepala Perpustakaan…

Read More »

Kejati Kalteng Kembali Menahan 3 Tersangka Korupsi Dana BOK Dinkes Barsel

3 orang terduga digiring dan ditahan di Rutan Kelas II Kota Palangka Raya Kalteng Selasa 23 Januari 2024 PALALANGKA RAYA-Birenocaliskanew.com,…

Read More »

Dirut Perumdam: Program Prioritas Pembenahan Didalam, dan Penambahan Anggaran Perumdam di APBD-P 2024.

Derektur Perumdam Tirta Barito Buntok, Sari Sahayanie BUNTOK-Borneocaliskanew.com, Derektur Perusahaan Umum Daerah (Perumdam) Tirta Barito Buntok Sari Sahayanie mengatakan, sebagai…

Read More »

Program Pemberdayaan Masyarakat Akan Mengurangi Angka Pengangguran

KUALA PEMBUANG – Masih tingginya angka pengangguran di  wilayah Kabupaten Seruyan, menjadi perhatian anggota DPRD setempat. Karena itu DPRD Seruyan…

Read More »

Anggota DPRD Barsel Zainal Abidin Tutup Usia

Anggota DPRD Barsel Zainal Abidin diduga menghebuskan napas di ruang sidang DPRD setempat. BUNTOK-Borenocaliskanew.com, Kabar duka menyelimuti lingkungan Dewan Perwakilan…

Read More »

error: Content is protected !!