MEDIAONLINE

Masyarakat Harus Cerdas Gunakan Medsos

WhatsApp Image 2024-11-08 at 08.07.06

Narasumber Sekretaris PWI Barsel H Laily Mansyur sedang memberikan penejelasan terkait penggunaan Medsos

BUNTOK-Borneocaliskanew.com, Panitia Pengawas Pemilihan Umum Kecamatan (Panwascam) Dusun Utara (Dusut) Kabupaten Barito Selatan (Barsel) mengharapkan agar masyarakat di wilayahnya bisa memahami dan cerdas dalam menggunakan media sosial (Medsus).

Demikian dikatakann Ketua Panwascam Dusun Utara Rahmadani disela kegiatan sosialisasi terkait Pengawasan Pemilu Kepala Daerah serentak 2024, baik pemilihan Gubernur dan wakil Gubernur Kalteng maupun Bupati dan Wakil Bupati  Barsel 27 November 2024 mendatang.

“Untuk memberikan pemahaman tentang pengertian Media Massa tersebut bagaimana mengunakan Medsos dimaksud dalam menghadapi Pilkada yang sebentar lagi akan berlansung, pihaknya mendatangkan narasumber dari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Barsel,” kata Rahmadani  pada acara sosialisai yang digelar di Kelurahan Pendang, Selasa (5/11/2024).

Dikatakannya, ucapan terterima kasih kepada pengurus PWI Barsel utamanya kepada Sekretaris PWI Barsel H. Laily Mansyur yang telah bersedia menjadi salah satu narasumber dalam pelaksanaan sosialisasi ini Pemilukada dimaksud.

Dijelaskannya, seiring dengan kemajuan zaman dan teknologi masa kini, hampir semua kalangan masyarakat bisa menggunakan media sosial melalui pasilitas handphone. Maka dari itu perlunya pemahaman khusus agar masyarakat kita tidak salah dalam memanfaatkan medsos tersebut.

Karena lanjut  Rahmadani untuk saat ini, semua pengguna media sosial seperti, Facebook, Instagram, Tiktok dan sebagai nya, telah di pantau oleh pihak berwajib seiring dengan di berlakukan nya Undang – undang ITE,” tegasnya.

Kegiatan sosialisasi dan pertemuan anatara sejumlah tokoh agama tokoh masyarakat dan para pelajar sebagai pemilih pemula itu, dapat bermanfaat untuk menambah wawasan sebagai upaya dalam peningkatan sumber daya manusia di wilayah Kecamatan Dusut

“Karena tujuan utaman sosialisasi ini, untuk meningkatkan partisipatif masyarakat dalam pengawasan Pemilihan Umum ini agar dapat berjalan lancar terlaksana dengan baik dalam suasana aman dan damai,” tutup Rahmadani. Bca/Bsl/Red-1.

 

BERITA LAINNYA

IKLAN

PJ HUT BARITO SELATAN 2024
AKHMAD AKMAL HUT BARITO SELATAN 2024
BENNIE S MAHAR HUT BARITO SELATAN 2024
ITA MINARNI HUT BARITO SELATAN 2024
SELVIRIYATMI HUT BARITO SELATAN 2024
SYAHDANI HUT BARITO SELATAN 2024
ADRIANSYAH KARAU KUALA HUT BARITO SELATAN 2024
RIPALTHA HUT BARITO SELATAN 2024
BANK KALTENG HUT BARITO SELATAN 2024
KOMANDAN KODIM BUNTOK 2024
SPACE IKLAN

TERPOPULER

Apresiasi kepada Pustakawan Berprestasi Nasional 2023, Jadi Partisipan IFLA di Belanda

Pustakawan Indonesia berpartisipasi dalam 88th IFLA World Library and Information Congress 2023 di Rotterdam Belanda, Senin (21/8/2023). Delegasi Indonesia dipimpin Kepala Perpustakaan…

Read More »

Kejati Kalteng Kembali Menahan 3 Tersangka Korupsi Dana BOK Dinkes Barsel

3 orang terduga digiring dan ditahan di Rutan Kelas II Kota Palangka Raya Kalteng Selasa 23 Januari 2024 PALALANGKA RAYA-Birenocaliskanew.com,…

Read More »

Dirut Perumdam: Program Prioritas Pembenahan Didalam, dan Penambahan Anggaran Perumdam di APBD-P 2024.

Derektur Perumdam Tirta Barito Buntok, Sari Sahayanie BUNTOK-Borneocaliskanew.com, Derektur Perusahaan Umum Daerah (Perumdam) Tirta Barito Buntok Sari Sahayanie mengatakan, sebagai…

Read More »

Anggota DPRD Barsel Zainal Abidin Tutup Usia

Anggota DPRD Barsel Zainal Abidin diduga menghebuskan napas di ruang sidang DPRD setempat. BUNTOK-Borenocaliskanew.com, Kabar duka menyelimuti lingkungan Dewan Perwakilan…

Read More »

Pj Bupati Barsel Dinobatkan Sebagai Waga Kehormatan Suku Dayak

Rayuanto Dadi memasang maju adat dayak ketika prosesi pengangkatan dan penobatan PJ Bupati Barsel Deddy Winarwan sebagai warga kehormatan suku…

Read More »

error: Content is protected !!